Semua Berita


06:36:45, 10 Agu 2023 | 1 Tahun Lalu, 38 View

Tim Dayung Kabupaten Pati kembali berhasil merebut medali emas lewat pertandingan final dayung nomor Dragon Mix 500 di venue Waduk Seloromo Gembong, Kabupaten Pati, Rabu (9/8).   Kontingen Pati berhasil lolos ke babak final usai menumbangkan kontingen Wonosobo pada pertandingan semi final dayung nomor Dragon Mix 500 m.   Pada pertandingan semi final tersebut, tim dayung Pati sempat berada di belakang tim Wonosobo namun menjelang garis finish, tim dayung Pati berusaha...

22:23:12, 08 Agu 2023 | 1 Tahun Lalu, 50 View

Kontingen Kabupaten Pati berhasil menambah empat medali Pekan Olahraga Provinsi Jawa Tengah (Porprov Jateng) 2023, Selasa (8/8/2023). Mereka pun berharap medali masih mengucur di hari-hari berikutnya.    Empat medali ini dipersembahkan cabor renang dan sepeda sport. Perenang Pati, S Malikil Alliim yang memperoleh medali emas 200 meter gaya kupu-kupu dan perak 200 meter gaya bebas pada hari kedua cabor renang ini.    Sementara medali perunggu diperoleh perenang...

22:16:59, 08 Agu 2023 | 1 Tahun Lalu, 49 View

Pendapa Kabupaten Pati menjadi saksi penyelenggaraan perdana kompetisi esports di gelaran Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Tengah (Jateng). "Kami turut mengucapkan selamat sekaligus menyampaikan apresiasi atas antusiasme 178 atlet dari 24 Kabupaten/Kota. Bagaimanapun juga esports memang banyak digandrungi anak-anak muda," kata Penjabat Bupati Pati Henggar Budi Anggoro, saat hari ini diwawancarai di ruang kerjanya, yang lokasinya masih satu kompleks dengan venue...

22:22:10, 08 Agu 2023 | 1 Tahun Lalu, 43 View

Catatan apik diukir perenang asal Kabupaten Pati, Jawa Tengah, S Malikil Alliim. Ia mampu menyabet emas Pekan Olahraga Provinsi Jawa Tengah (Porprov Jateng) 2023 sekaligus memecahkan rekor Jateng, Senin (7/8) kemarin.    Pemuda yang baru duduk di bangku SMA kelas XII ini bertanding di cabang olahraga (Cabor) renang nomor 400 meter gaya ganti. Ia menjadi yang terdepan dengan catatan waktu 4:40,76.    Ini sekaligus mengantarkannya menjadi yang terbaik dan merebut...

00:16:45, 08 Agu 2023 | 1 Tahun Lalu, 40 View

Upacara Hari Jadi Kabupaten Pati digelar di Alun-alun Simpang 5 Pati, Senin (7/8).    Upacara tersebut dipimpin langsung oleh Pj Bupati Pati, dan dihadiri jajaran Forkopimda, Sekda Pati, Kepala OPD beserta jajarannya, ASN Pemkab Pati, Camat se-Kabupaten Pati serta peserta upacara dari berbagai elemen.    Saat memberikan amanat upacara, Pj Bupati Henggar Budi Anggoro menyampaikan di usia ke-700 tahun, Pemkab Pati akan terus berkembang untuk meningkatkan...