Kategori berita



04:31:26, 24 Jan 2018 | 7 Tahun Lalu, 280 View

Tak seperti umumnya bawang merah yang dijual di pasar tradisional, bawang merah yang dijual di tempat ini harganya lebih mahal namun justru laris manis. Jika di Pasar Puri dan Pasar Gowangsan harga bawang merah di tingkat distributor masih di kisaran Rp 5 ribu dan di level...



04:31:24, 24 Jan 2018 | 7 Tahun Lalu, 197 View

Di tahun 2018 ini, Program Nasional Agraria atau yang dikenal Prona, akan dialihkan melalui program PTSL (Pendaftaran Tanah Sistematik Lengkap). Melalui program ini, keunggulannya dibanding Prona yaitu hanya membutuhkan 14 hari pembuatan sertifikat, setelah proses pengukuran...



04:31:24, 23 Jan 2018 | 7 Tahun Lalu, 238 View

Sobri dan Dokter Luluk, dua orang penggagas pertanian organik di Desa Langse Kecamatan Margorejo berencana mengembangkan lahan pertanian organiknya menjadi objek wisata tanaman organik. Setiap pengunjung rencananya selain akan menikmati hamparan pertanian organik, juga akan...



04:31:24, 23 Jan 2018 | 7 Tahun Lalu, 253 View

Tidak seperti di beberapa negara maju, langkah pengembangan pertanian organik di negeri ini masih tersenggal-senggal. Padahal manfaat pertanian organik telah diketahui luas. Tidak hanya baik untuk kesehatan saja, melainkan juga jawaban atas persoalan degradasi lingkungan...



04:31:23, 23 Jan 2018 | 7 Tahun Lalu, 148 View

Jelang Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Tengah 27 Juni 2018 nanti, Bupati Pati Haryanto  menggelar Rakor Sosialisasi Netralitas Aparatur Sipil NEGARA (ASN) di Ruang Pragolo Setda Kabupaten Pati. Dalam acara yang dihadiri oleh seluruh Forkompinda, Organisasi Perangkat Daerah...



04:31:23, 23 Jan 2018 | 7 Tahun Lalu, 207 View

Setelah didatangi para petani yang wadul soal impor beras, Pemkab Pati melalui Asisten II Sekda Pati Edi Sulistyono  akhirnya buka suara. Pemkab menyatakan penolakannya terhadap wacana kebijakan impor beras oleh pemerintah pusat. “Saya mewakili Pemkab Pati setuju...



04:31:23, 23 Jan 2018 | 7 Tahun Lalu, 191 View

DPRD Pati turut menyatakan sikap terkait keluhan ratusan petani Pati Selatan yang mendatangi Pendopo Kabupaten Pati. Ketua DPRD Kabupaten Pati Ali Badrudin  sepakat dengan aspirasi petani untuk menolak kebijakan impor beras pemerintah pusat karena dikhawatirkan dapat...



04:31:23, 23 Jan 2018 | 7 Tahun Lalu, 159 View

Ratusan petani dari wilayah Pati Selatan mendatangi Pendopo Kabupaten Pati untuk menyampaikan sikap penolakan mereka atas kebijakan impor beras pemerintah pusat. Mereka khawatir kebijakan itu dapat menurunkan harga jual beras di pasaran sehingga merugikan petani, padahal bulan...



04:31:23, 22 Jan 2018 | 7 Tahun Lalu, 217 View

Wakil Bupati Pati Saiful Arifin memotivasi pengurus dan anggota Pemuda Panca Marga (PPM) Kabupaten Pati, agar dapat menjadi ormas yang konstruktif, inovatif kreatif dan eksis dalam berperan menyelesaikan berbagai persoalan bangsa, khususnya persoalan di Kabupaten Pati. "Semoga...



04:31:22, 21 Jan 2018 | 7 Tahun Lalu, 201 View

Pengukuhan Forum Pengurus Karang Taruna (FPKT) kecamatan Sukolilo dilaksanakan hari ini (20/1), bertempat di aula kecamatan Sukolilo. Pada pengukuhan ini, dihadiri Kapolsek, danramil, camat Sukolilo serta Wakil Bupati Saiful Arifin selaku Ketua FPKT kabupaten Pati. Pengukuhan...